
PENGERTIAN BIG FIVE PERSONALITY
Big Five Personality merupakan salah satu pendekatan yang digunakan untuk melihat kepribadian manusia melalui trait yang tersusun dalam lima dimensi kepribadian yang telah dibentuk dengan menggunakan analisis faktor. Lima trait kepribadian tersebut adalah Extraversion, Agreeableness, Conscientiousness, Neuriticism, dan Openness ...